Friday, August 23, 2013

Cara sortir di Java

Tanpa perlu basa-basi saya akan memberikan sedikit tutorial yakni bagaimana cara menyortir list di java. Seperti kita ketahui list itu sendiri merupakan suatu kumpulan objek. Untuk keperluan sortir sendiri, java sudah menyediakan fasilitas built-in ke kita. Yakni dengan menggunakan utilitas pada java Collections. Berdasarkan informasi yang saya peroleh, algoritma yang digunakan dalam java sorting ini adalah merge sort [1]. Tanpa perlu berbasa basi saudara tinggal menyalin contoh berikut dan langsung di running di komputer anda.

Jika sudah maka hasil yang akan ditampilkan adalah sebagai berikut:

1. http://www.coderanch.com/t/520171/java/java/Collections-sort-merge-sort-insteadof

No comments: